Deskripsi
Mefenamic acid is a non streroidal anti-inflammatory drug, the mechanism is through the inhibition of prostaglandin synthesis in body tissue by obstructing cyclooxygenase enzyme, and by that it has analgesic effect, anti-inflammatory and antipyretic
Komposisi
Each film coated tablet contains of : Mefenamic acid
Indikasi
For the relief mild to moderate pain such as headache, toothache, primary dysmenorrheal, including pain of traumatic, muscular and post operative pain
Meredakan nyeri ringan atau sedang, seperti sakit kepala, sakit gigi, dismenore primer, nyeri trauma, nyeri otot, dan nyeri pasca operasi.
Kontra Indikasi
Hipersensitif terhadap asam mefenamat, brokospasme karena aspirin, rinitis, alergi, urtikaria, ulkus gastro intestinal, penyakit ginjal berat.
Perhatian
Berikan obat bersama makanan.
Hamil dan laktasi.
anak usia kurang 14 tahun.
Efek Samping
Mual, muntah, diare, nyeri perut, agranulositopenia, mengantuk, pusing, penglihatan kabur, insomnia.
Indeks Keamanan Pada Wanita Hamil
C: Penelitian pada hewan menunjukkan efek samping pada janin ( teratogenik atau embriosidal atau lainnya) dan belum ada penelitian yang terkendali pada wanita atau penelitian pada wanita dan hewan belum tersedia. Obat seharusnya diberikan bila hanya keuntungan potensial memberikan alasan terhadap bahaya potensial pada janin.
Kemasan
Kaplet salut selaput 500 mg x 10 x 10's
Dosis
Dewasa dan anak usia lebih dari 14 tahun : Awal 500 mg, lalu 250 mg tiap 6 jam.
Penyajian
Dikonsumsi bersamaan dengan makanan
Produsen
Kimia Farma.